Download Aplikasi Google Classroom Di Laptop

Download Aplikasi Google Classroom Di Laptop Terbaru 2022

Bagustekno.com – Google Classroom yang dikembangkan pada tahun 2014 memang bermanfaat untuk membantu menjalani kegiatan belajar online. Ketika mengikuti kegiatan belajar mengajar online, Anda harus memiliki aplikasi video conference. Google Classroom sebenarnanya menjadi platfrom yang berbasis aplikasi mobile. Sehingga tak jarang banyak orang yang tidak mengetahui cara download aplikasi Google Classroom di laptop atau PC.

Untuk itu, bagi Anda yang ingin memakai Google Classroom untuk belajar ataupun meeting online, berikut akan diulas panduang mendownload Google Classroom di PC atau laptop via Bluestack dan extension Chrome.

Mengenal Google Classroom

Google Classroom merupakan salah satu aplikasi video conference yang berfokus pada guru dan murid untuk memudahkan kegiatan belajar mengajar di sekolah menjadi lebih mudah. Meski difokuskan untuk proses belajar dan mengajar, namun Google Classroom juga bisa digunakan oleh semua orang yang memiliki akses internet.  Google Classroom umumnya memiliki fungsi yang tak jauh berbeda dengan Zoom. Hanya saja karena fokusnya pada pendidikan, Google Classroom memiliki fitur yang lebih disesuaikan dengan kebutuhan guru dan murid.

Baca Juga:  Mau Download Aplikasi Drive Terbaru 2022? Simak Selengkapnya Disini

Beberapa keunggulan Google Classroom yang tidak dimiliki aplikasi Zoom, seperti dapat menampung ratusan peserta, terintegrasi dengan layanan Google lainnya, penyimpanan dokumen lebih rapi dan aman, bebas digunakan tanpa perlu berlangganan (gratis), guru lebih mudah dalam memberikan tugas serta komunikasi lebih lancar tanpa putus-putus.

Cara Aplikasi Download Google Classroom di Laptop

Apabila ingin mendownload Google Classroom di laptop sebenarnya ada banyak opsi yang bisa Anda pilih. Baik itu melalui emulator Bluestacks ataupun extension Chrome. Kedua aplikasi ini tentunya memiliki kelebihannya masing-masing, sehingga Anda bisa memilih yang paling sesuai dengan kebutuhan. Lebih jelasnya, berikut akan diulas dua cara download aplikasi Google Classroom di laptop, yaitu:

  1. Download Google Classroom Melalui Bluestack

Keberadaan Bluestacks memang sudah diakui dunia dan bahkan menjadi salah satu emulator yang paling populer dan aman digunakan. Jika ingin mendownload Google Classroom melalui Bluestack, Anda harus lebih dulu menginstal emulator ini di perangkat yang dimiliki. Untuk softwarenya tidak ada batasan, sehingga bisa digunakan di Windows 7 hingga 10 dan bahkan di macOS.

Baca Juga:  Download Aplikasi MyHeritage di Android Mudah dan Cepat

Untuk langkah-langkah yang bisa Anda terapkan saat mendownload aplikasi Google Clacroom di Bluestack, ialah:

  • Mendownload dan install emulator Bluestack melalui website resminya yaitu bluestacks.com.
  • Apabila emulator Bluestack sudah terinstal, maka Anda bisa langsung membukanya.
  • Untuk membuku Bluestack Anda terlebih dulu harus sing-in memakai akun Google.
  • Setelahnya Anda bisa scroll ke bawah dan memilih menu Google Play Store.
  • Selanjutnya Anda bisa masuk ke kolom pencarian dan mengetik Google Classroom.
  • Terakhir buka aplikasi dan klik tombol install .

Perlu diingat, penggunaan Bluestack harus dengan spesifikasi perangkat minimal windows 7, RAM 2BG serta 5GB untuk space kosong. Jika spesifikasi tersebut tidak terpenuhi, kemungkinan besar kinerja aplikasi Google Classroom menjadi kurang optimal saat digunakan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *